LAGI BUTUH QURAN UNTUK ANAK?



Al Quranku for Kids from Gian Mandiri

Seringkali orangtua bingung mencari Quran yang pas untuk anak. Soalnya sebelum lancar membaca Quran, anak kan harus mempelajari cara membaca 28 huruf Arab dan menyambungkan satu sama lainnya nih. Nah sekarang gak usah bingung lagi karena QURAN FOR KIDS edisi terbaru bonusnya adalah IQRA JUZ AMMA jiid 1 sd 6 yang bisa dibaca pakai E PEN. Jadi orangtua bisa memberikan hadiah anaknya Quran khas anak-anak plus satu buku IQRA dalam satu paket lengkap QURAN FOR KIDS plus e pen ini.
Al Quran begitu penting dikenalkan kepada anak sejak usia dini sebagai pedoman pondasi keimanan, ketaqwaan dan keilmuan. Melalui Al Quran diharapkan kelak anak-anak tumbuh menjadi generasi yang mampu menjaga dirinya sendiri keluarganya, umatnya dan akhirnya selamat menuju keridhaan Allah dan menggapai SurgaNya yang penuh kenikmatan. Jika sudah begitu pasti yang mendapat pahala adalah orangtuanya juga kan. Karena pahala dari anak soleh adalah salah satu pahala yang tidak akan terputus meski kita telah tiada.

Nah bagi orangtua yang sudah sangat yakin pentingnya Quran dalam kehidupan anak-anak maka ALQURAN FOR KIDS adalah sahabat anak dalam membaca Al Quran. ALQURANKU FOR KIDS menghadirkan Al-Quran lengkap 30 Juz, 114 surat yang dilengkapi Tajwid Blok Berwarna, Terjemah per kata, Asbabun Nuzul dan Ensiklomini Anak Soleh.

Paket Al-Quran For Kids memberikan kelebihan semua itu dengan tujuan:
1. Tajwid Blok Berwana membimbing anak membaca Al Quran secara baik dan
benar sesuai kaidah ilmu tajwid.
2. Terjemah Per Kata membantu anak memahami kata dasar dan memperkaya
kosa kata.
3. Asbabaun Nuzul menuntun anak menyelami latar belakang turun temurunnya
ayat ayat Al Quran .
4. Ensiklomini Anak Soleh menggiring anak pada pemahaman yang luas tentang sendi sendi pokok agama Islam. Dimana dalam Ensiklomini ini anak akan belajar tentang : Apa itu Surga dan Neraka, Doa pilihan, Hadis, Rukun iman, Rukun Islam, Asmaul Husna, Panduan Wudhu dan Shalat, Panduan Tajwid, Kisah 25 Nabi dan Rasul, Rasul Ulul Azmi, Kisah Khulafaur Rasyidin, Sejarah Ringkas Nabi Muhammad SAW, Ahlak Islami, Kisah kisah dalam Al Quran serta Kalimat Thayibah.
5. Metode IQRA adalah metode belajar membaca Al Quran yang paling populer di Indonesia. Metode ini sangat memudahkan setiap orang yang belajar maupun yang mengajar Al-Qur’an. Metodenya adalah Ath Thoriqah bil Muhaakah, yaitu ustadz/ustadzah memberikan contoh bacaan yang benar dan santri menirukannya. Dalam hal ini jika ustadz sedang tidak ada, anak ataupun orangtua bisa mendengarkan lafadz yang benar dari suara e pen sesuai huruf yang disentuh.

 Semua isi dalam ALQURANKU FOR KIDS ini bisa di baca dengan E Pen dari Readboy. Garansi e pen 1 tahun. Tampilan covernya dibuat dengan 3 dimensi yang sangat indah dengan Asmaul Husna didalamnya. Ukuran 29,5 x 21 x 4 cm. Telah ditahsih oleh Depag RI. Satu paketnya beratnya sekitar 3 Kg.
Yukk order sekarang juga!!!

0 komentar:

Posting Komentar

 

Buku Anak Pelangi Copyright © 2008 Green Scrapbook Diary Designed by SimplyWP | Made free by Scrapbooking Software | Bloggerized by Ipiet Notez